Selamat Datang DiBlog Saya

Blog pencinta Ubuntu, belajar ubuntu sangan mengasikkan, banyak hal yang saya dapatkan dari belajar Ubuntu

selamat menikmati blog ini

Senin, 11 Juli 2011

cara install driver printer canon pixma ip2770 di Linux



Cara install printer canon pixma ip2770 pada linux ubuntu dapat dijelaskan pada percobaan berikut :

cara Pertama
Download dulu Drivernya disini


cara Kedua


Buka terminal kemudian menuju lokasi download driver tersebut :
dhy06@adhy06-laptop:~$ sudo -i
[sudo] password for adhy06:
perintah sudo -i berarti login sebagai root, lalu masukan password root.


root@adhy06-laptop:/home/adhy06/Downloads# 
masuk kedirektori tempat download

root@adhy06-laptop:/home/adhy06/Downloads# tar -zxvf cnijfilter-ip2700series-3.30-1-i386-deb.tar.gz

Kemudian masuk kedirektori driver caranya :
caranya dengan perintah "cd" :
root@adhy06-laptop:/home/adhy06/Downloads# cd cnijfilter-ip2700series-3.30-1-i386-deb
hasilnya :
root@adhy06-laptop:/home/adhy06/Downloads/cnijfilter-ip2700series-3.30-1-i386-deb#

Install
root@adhy06-laptop:/home/adhy06/Downloads/cnijfilter-ip2700series-3.30-1-i386-deb# ./install.sh

nah silahkan tunggu sampai instalan selesai...

selamat mencoba.... 
 

Kamis, 07 Juli 2011

Tema Elegant-GNOME di Ubuntu Lucid 10.4

- hubungkan Ubuntu anda (Ubuntu Lucid ke atas) dengan internet &  bukalah terminal anda lalu ketik
sudo add-apt-repository ppa:elegant-gnome/ppa
lalu enter & isi password jangan lupa
- dilanjutkan dengan mengupdate paketnya dengan mengetik
apt-fast update (ganti apt-fast dengan apt-get bila anda memakai apt-get)
- kemudian kita install elegant-GNOMEnya dengan mengetik
apt-fast install elegant-gnome
lalu enter, isi password & tunggu sampai selesai. Selanjutnya tinggal ita uji kelayakannya di Ubuntu kita, klik pada aplikasi>aksesoris>elegant GNOME. Muncul jendela berbagai konfigurasinya mulai dari install paket sampai dengan menguninstall paketnya :D . Pada langkah awal kita akan menginstall temanya dulu dengan klik pada install the package

kemudian muncul jendela konfigurasi pemilihan bentuk posisi sudut jendela


selanjutnya muncul jendela untuk mengatur posisi tombol min/maximize serta close, silahkan pilih sesuka anda

kemudian proses pemasangan tema elegant-GNOMEnya berlanjut sendiri, kita tinggal menontonnya saja di terminal :D

Untuk hasil akhir pemasangan tema ini bisa dilihat di bawah ini

Jumat, 10 Juni 2011

Membuat Text Box pada blog

Langsung ja silahkan copy scrib dibawah ini  lalu paste pada halaman entry anda pada setingan html:

"<div style="background-color: #e0ecf8; border: 1px solid rgb(204, 204, 204); height: 100px; margin: auto; overflow: auto; padding: 3px; text-align: justify; width: 95%;">
<span style="color: red;">isi data anda disini</span></div>"


Tanpa tanda "".
Warna Hijau Menandakan panjang pendeknya boxnya.
Warna Biru "isi data anda disini" ganti dengan yang anda inginkan.
Catatan :
setelah kamu paste scribnya anda bisa mengeditnya di halaman compose bukan dihalaman html biar gampang mengeditnya.

firefox 4 pada linux ubuntu 10.4

Saat Menggunakan OS Linux Ubuntu pasti program firefox masih standar dan kita bisa mengupgradenya menjadi firefox 4 yang sekarang baru dirilis. untuk langkah-langkahnya bisa saya terangkan nanti. terenting anda ingin atau tidak untuk merupah tampilan maupun konfigurasi dari firefox anda.
Langsung menuju TKP agar tidak terlalu lama anda mendapatkan tampilan firefox yang baru. tapi jangan lupa komennya ya... dan nambah2 teman heheheh.


langsung ja...
1
2
3
Buka terminal atau kalau pada XP cmd :

Masuk ke direktori root :
   root@adhy06-laptop:~#sudo su atau sudo -i // masukan password anda.
Kemudian kita menambahkan source list :
  root@adhy06-laptop:~#sudo add-apt-repository ppa:mozillateam/firefox-stable
Kemudian update dan upgrade :
   root@adhy06-laptop:~#apt-get update
   root@adhy06-laptop:~#apt-get upgrade
Catatan :
Jika hanya ingin menginstall ja firefox tanpa mengupgradesmua sistemnya untuk perintah apt-get upgrade dihilangkan saja jadi kitacuman apt-get update saja.
Kemudian install firefox :
   root@adhy06-laptop:~#apt-get install firefox

Selamat mencoba!!!!

Senin, 06 Juni 2011

Konfigurasi IP Addres

Konfigurasi IP Addres pada sistem operasi Linux Ubuntu 10.4 terletak di /etc/network/interfaces. Mengeditnya anda bisa menggunakan perintah vi, pico, nano, gedit atau yang lainnya, namun saya menggunakan editor gedit. Command-nya adalah
root@adhy06-laptop:~# gedit /etc/network/interfaces

# The loopback network interface
auto lo
iface lo inet loopback
auto eth0
iface eth0 inet static
        address 192.168.1.1
        netmask 255.255.255.0
        gateway 192.168.1.10

Setelah itu jangan lupa lakukan restart network dengan perintah /etc/init.d/networking restart

root@adhy06-laptop:~# /etc/init.d/networking restart
 * Reconfiguring network interfaces...                                          Ignoring unknown interface wlan0=wlan0.
Ignoring unknown interface ppp0=ppp0.
                                                                         [ OK ]
root@adhy06-laptop:~#
pastikan bahwa konfigurasi OK.

Selamat mencoba..

DNS Server Ubuntu 10.4

Percobaan kali ini membahas bagai mana cara konfigurasi DNS Server pada Ubuntu 10.4. DNS Server adalah Server yang berfungsi menangani translasi penamaan host-host kedalam ip address, dan sebaliknya menangani translate dari ip address ke hostname.
DNS Server sebelum dikonfigurasi tidak akan berjalan sesuai dengan yang kita inginkan. Konfigurasi DNS Server bisa dijelaskan pada pembahasan dibawah ini :

Sebelum melangkah ke edit DNS Server mungkin kita harus mengkonfigurasi IP Addres beserta kelengkapannya. Konfigurasinya ada diartikel saya disini.

- Install aplikasi DNS, jalankan   terminal lalu ketikkan :
    dhy06@adhy06-laptop:~$ sudo -i
[sudo] password for adhy06:
perintah sudo -i berarti login sebagai root, lalu masukan password root.


    root@adhy06-laptop:~# apt-get install bind9
Proses install bind9 berjalan, tunggu hingga selesai penginstalan.

- Konfigurasi DNS Server, pada terminal ketikkan :
Masuk kedirektori /etc/bind perintahnya :
    root@adhy06-laptop:~# cd /etc/bind
Ket : pastikan current working direktori anda sekarang adalah dalam direktori bind

Melihat isi direktori bind ketikkan :
    root@adhy06-laptop:/etc/bind# ls
bind.keys  db.127  db.empty  db.local  db.tvdinamik  named.conf.default-zones  named.conf.options  zones.rfc1918
db.0       db.255  db.ip     db.root   named.conf    named.conf.local          rndc.key

- Membuat file data base
File ini yang berisi pemetaan dari hostname ke ip address, dalam file ini juga mendeklarasikan komputer yang bertugas sebagai DNS Server. Untuk membuat file database kita tinggal copy file bawaannya bind yaitu db.local, gunakan perintah :

    root@adhy06-laptop:/etc/bind# cp db.local db.tvdinamik
Perintah di atas berarti mengcopy file db.local ke file database kita, dalam contoh di atas adalah db.mylovesadness.

Untuk penamaan file database terserah anda, namun untuk saran dinamakan sesuai nama domain. Setelah tercopy edit file databasenya:
   root@adhy06-laptop:/etc/bind# gedit db.tvdinamik

Setelah muncul geditnya silahkan rubah sesuai yang anda inginkan dengan format seperti dibawah ini :  

 
 Keterangan :

- @      IN      NS      ns.tvdinamik.com.
di isi dengan hostname + domain anda, ini menyatakan server yang bertanggung jawab atas pengelolaan domain anda.

- ns         IN A 192.168.1.1
di isi dengan hostname server anda yaitu ns + ip address server anda dalam contoh 192.168.1.1

- www         IN           A          192.168.1.2
ini berfungsi untuk mengarahkan untuk pemanggilan www ke server web yaitu 192.168.1.2. Contoh www.mylovesadness.com akan mengarah ke ip 192.168.1.2/Web Server.

Simpan file database anda.


- Membuat file resolver
Yaitu file yang berisi pemetaan dari ip address ke hostname. Dalam membuat file resolver caranya sama seperti membuat file database. Jalankan perintah :
    root@adhy06-laptop:/etc/bind#cp db.tvdinamik db.ip
Perintah di atas berarti mencopy file db.myloesadness ke file resolver dalam contoh ini db.ip. Lalu edit file resolvernya :
    root@adhy06-laptop:/etc/bind# gedit db.ip
Isi file resolver setelah di edit

Keterangan :

1 IN PTR   ns.tvdinamik.com.
di isi dengan 1 yaitu host idnya saja pada server anda (192.168.1.1) dan di ikuti dengan hostname server + domain anda.

- Mengedit file utama bind
File utama pada bind yaitu named.conf . File ini kita edit yang mendeklerasikan domain kita. Edit file named.conf :
     root@adhy06-laptop:/etc/bind# gedit named.conf
Edit sehingga menjadi seperti ini :
// This is the primary configuration file for the BIND DNS server named.
//
// Please read /usr/share/doc/bind9/README.Debian.gz for information on the
// structure of BIND configuration files in Debian, *BEFORE* you customize
// this configuration file.
//
// If you are just adding zones, please do that in /etc/bind/named.conf.local

include "/etc/bind/named.conf.options";
include "/etc/bind/named.conf.local";
include "/etc/bind/named.conf.default-zones";

zone "tvdinamik.com" {
    type master;
        file "/etc/bind/db.tvdinamik";
};

zone "1.168.192.in-addr.arpa" {
        type master;
              file "/etc/bind/db.ip";
};


++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++
Keterangan :
Edit filenya sesuaikan dengan keperluan anda. Hati hati dengan penulisan tanda ;," karena bila salah bind anda tidak akan berjalan.

- Edit DNS Client
File dns client harus di edit agar server mengetahui siapa yang harus di hubungi ketika akan menanyakan domain. Caranya :
Masuk ke direktori file dns client.
    root@adhy06-laptop:/etc/bind# cd /etc
lalu edit file resolv.conf
   root@adhy06-laptop:/etc# nano resolv.conf
Edit seperti ini :

# Generated by NetworkManager
nameserver 192.168.1.1
domain tvdinamik.com
search tvdinamik.com

Dimana domain dan search sesuaikan dengan domain anda dan nameserver sesuaikan dengan gateway anda.

-  Restart bindnya
    root@adhy06-laptop:/etc# /etc/init.d/bind9 restart 
    * Stopping domain name service... bind9                                 [ OK ]
    * Starting domain name service... bind9                                  [ OK ]
Selanjutnya anda mengecek jalan atau tidaknnya bind anda dengan cara ping ke domain anda.

-  Cek Domain
Untuk mengecek domain jalankan perintah
    root@adhy06-laptop:/etc# dig -x 192.168.1.1
Sesuaikan dengan ip server anda. Lihat pada bagian AUTHORITY SECTION, bila seperti dibawah ini berarti Bind anda berjalan.
-------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
; <<>> DiG 9.7.0-P1 <<>> -x 192.168.1.1
;; global options: +cmd
;; Got answer:
;; ->>HEADER<<- opcode: QUERY, status: NOERROR, id: 8258
;; flags: qr aa rd ra; QUERY: 1, ANSWER: 1, AUTHORITY: 1, ADDITIONAL: 1

;; QUESTION SECTION:
;1.1.168.192.in-addr.arpa.    IN    PTR

;; ANSWER SECTION:
1.1.168.192.in-addr.arpa. 604800 IN    PTR    ns.tvdinamik.com.

;; AUTHORITY SECTION:
1.168.192.in-addr.arpa.    604800    IN    NS    ns.tvdinamik.com.

;; ADDITIONAL SECTION:
ns.tvdinamik.com.    604800    IN    A    192.168.1.1

;; Query time: 1 msec
;; SERVER: 192.168.1.1#53(192.168.1.1)
;; WHEN: Mon Jun  6 17:17:40 2011
;; MSG SIZE  rcvd: 102
------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------

Selanjutnya test ping ke domain anda:
     root@adhy06-laptop:/etc# ping www.tvdinamik.com
hasilnya : 
root@adhy06-laptop:/etc# ping tvdinamik.com
PING tvdinamik.com (192.168.1.1) 56(84) bytes of data.
64 bytes from ns.tvdinamik.com (192.168.1.1): icmp_seq=1 ttl=64 time=0.093 ms
64 bytes from ns.tvdinamik.com (192.168.1.1): icmp_seq=2 ttl=64 time=0.065 ms
64 bytes from ns.tvdinamik.com (192.168.1.1): icmp_seq=3 ttl=64 time=0.082 ms
64 bytes from ns.tvdinamik.com (192.168.1.1): icmp_seq=4 ttl=64 time=0.078 ms
^C
--- tvdinamik.com ping statistics ---
4 packets transmitted, 4 received, 0% packet loss, time 3001ms
rtt min/avg/max/mdev = 0.065/0.079/0.093/0.013 ms
   
Selamat Mencoba....

Rabu, 01 Juni 2011

Shering Modem Menggunakan Wireles pada Ubuntu

Tidak usah bertele-tele langsung ja ke point nya ya...
Membuat jaringan yang bisa diakses oleh orang lain dengan menggunakan wireles yang kita punya pada leptop atau pc dengan sistem operasi Linux Ubuntu remix 10.4.


Sharing Internet di Ubuntu (10.04)

Langakah Pertama : Membuat koneksi Wireless (ad-hoc)
  1. Buka Network Connection melalui System-Preferences-Network Connection
  2. pada Tab Wireless, klik Add (lihat kolom sebelah kanan)
  3. setting wireless sebagai berikut:
    • Pada Tab Wireless
      *SSID : (masukkan nama koneksi wireless)
      *Mode : Ad-hoc
      *BSSID : (kosong)
      *Mac-Address: (kosong)
      *MTU : Automatic
    • Pada Tab Wireless Security
      *Security: WEP 40/128-bit Key (agar bisa terdeteksi sistem operasi Windows)
      *password : masukkan password anda (misalnya 12345)
    • Pada Tab IPv4 Settings
      *Method : Shared to other computers klik apply
Tahap membuat wireless connection sudah selesai selanjutnya....

Langkah kedua : Sharing internet
  1. Silakan connect dulu dengan internet (pakek modem USB atau DSL atau apalah..)
  2. Connect juga pada wireless ad-hoc yang sudah kita buat pada langkah pertama
  3. Pada Laptop yang lain, cari nama wireless (SSID) yang udah dibuat oleh komputer pertama tadi kemudian connect, masukkan password.
  4. Internet sudah bisa di nikmati di kedua laptop (berbagi itu memang asik bro...astungkara)

Minggu, 29 Mei 2011

Karaokean dengan Ubuntu

1. Ketik di terminal untuk menambahkan PPA repo & GPG key:
Code:
sudo add-apt-repository ppa:osd-lyrics/ppa

2. Update & install
Code:
sudo apt-get update && sudo apt-get install osdlyrics

3. Jalankan musik player, misal rhythmbox
4. Jalankan OSD Lyric, Applications > Sound & Video > OSD Lyric
5. Mainkan/play lagunya, maka OSD Lyric akan mencari lyric yg ada, jika tidak tersedia maka akan mendonlot dari internet. Hasil donlotan liriknya pada /home/user/.lyrics

Player yg disupport a.l :
Amarok 2.0 & 1.4, Audacious, Banshee, Exaile, MOC, Quod Libet, MPD, Rhythmbox, Songbird & XMMS2


sumber : http://ubuntu-indonesia.com/forums/ubbthreads.php/topics/62054/1

Sabtu, 23 April 2011

Tutorial Cisco Packet Tracer 5.2 di Ubuntu 9.10

1. Untuk langkah pertama download dulu packet tracernya di sini kemudian pilih yang
PacketTracer52_i386_installer-deb.bin
filenya lumayan besar sih.. sekitar 87Mb.
2. Setelah selesai download, buka terminal lalu masuk ke folder dimana hasil download tadi, kemudian ubah permisionnya agar bisa diinstal.
Tentu untuk masuk ke foldernya ga perlu saya tuliskan syntaxnya ya, kalo untuk ngrubah permissionnya dengan code ini  :
chmod 755 PacketTracer52_i386_installer-deb.bin
3. kemudian install dengan syntax
./PacketTracer52_i386_installer-deb.bin
4. kalau lancar akan keluar
“Self extracting archive…
Welcome to Cisco Packet Tracer 5.2 Installation
Read the following End User License Agreement “EULA” carefully. You must accept the terms of this EULA to install and use Cisco Packet Tracer 5.2.
Press the Enter key to read the EULA.
Cisco Packet Tracer
Software License Agreement
Ini akan panjang sekali, teman-teman tinggal tekan enter aja terus sampai 100% kemudian pilih YES
5. Setelah proses instalasi sekarang tinggal di cek di Application-Internet-Cisco Packet Tracer
Tutorial Cisco Pakcet Tracer dapat di download di sini tetapi ini yang seri 5.0, tapi untuk sekedar belajar ga masalah

Terima Kasih

Rabu, 30 Maret 2011

Pengganti IDM pada Ubuntu


silahkan download disini :
http://www.toolsbysk.com/skdownloader/

Login padan Ubuntu menggunakan Ferifikasi Wajah

ikuti cara instalasinya sebagai berikut :
saat ini saya menggunakan Ubuntu 10.10 remix untuk dijadikan sasaran praktek :

  1. Tambahkan repositori sbb : sudo apt-add-repository ppa:antonio.chiurazzi/ppa
  2. Seperti biasa update dulu : sudo apt-get update
  3. lalu install aplikasinya : sudo apt-get install pam-face-authentication
  4. Edit file ini : sudo gedit /etc/pam.d/gdm --> tambahkan pada baris paling atas : auth sufficient pam_face_authentication.so enableX
  5. Edit file ini : sudo gedit /etc/pam.d/su ---> --> tambahkan pada baris paling atas : auth sufficient pam_face_authentication.so enableX
  6. Lalu masuk menu Other > Qt Face Trainer untuk memasukkan wajah anda ke database agar aplikasi pengenalan wajah dapat mengenali wajah anda pada saat login.
  7. Masuk menu System > Administration > Users and Groups -->jadikan passsword menjadi Asked to login
  8. Disable automatic login : System > Administration > Login Screen --> pilih "Show the Screen for choosing who will log in"
  9. Lalu logoff untuk melihat hasilnya. nah skr setiap anda masuk ke ubuntu. otomatis akan muncul layar otentifikasi wajah. jika wajah dikenali maka akan otomatis masuk ke desktop ubuntu.